Langsung ke konten utama

Postingan

5 Kegiatan Yang Bisa Dilakukan Introvert Untuk Mengisi Waktu Luang?? Yuk disimak!!!

Sumber : Pexels by  Photo by Andrea Piacquadio Halo, Curious People ?? Mungkin banyak dari kalian yang tahu ada 2 tipe kepribadian seseorang didunia ini. Yap bener Extovert sama Introvert, dua kepribadian tersebut sangatlah bertolak belakang.  Dilansir dari  zenius.net ada hal yang membedakan diantara dua kepripadian itu.  Menurut Crul Jung (1921) yang membedakan antara dua kepribadian tersebut adalah sumber dan arah dari ekpresi energi individu. Seorang introvert  saat berpikir, mersakaan, dan bertindak dengan cara menunjukkan bahwa subjek tersebut adalah faktor motivasi utama. Sebaliknya seorang extrovert mengarahkan minatnya ke lingkungan sekitar; mereka berpikir, merasakan, dan bertindak sehubungan dengan faktor external, bukan faktor internal.  Mudahnya seorang introvert dalam mendapatkan energi biasanya didapatkan dari faktor internal dari dirinya biasanya dengan cara menyendiri seperti membaca buku didalam kamar, merenung, melamun atau bahkan healing dangan jalan-jalan sendiri
Postingan terbaru

Cara Lapor SPT Tahunan Pribadi 2024, Pengen Tahu Yuk Di Baca !!!

  Bagaimana cara lapor SPT tahunan yang benar ? Ribet gk sih sebenarnya prosesnya? Apa harus datang langsung ke kantor pajak terdekat untuk lapor SPT tahunan?. Buat sebagian orang mungkin ini pertama kalinya kalian melakukan lapor SPT tahunan? Apalagi ditahun pertama setelah kalian resmi menjadi karyawan di salah satu perusahaan? Diawal tahun nantinya kalian akan dibagikan formulis 1721 A1/A2 sebagai bukti pomotongan pajak penghasilan Pasal 21 bagi karyawan tetap. Lantas bagaimana cara lapor SPT tahunan yang baik dan benar ? Kalo misal ada orang yang tidak lapor apakah akan dikenakan sanksi? Yuk mari kita bahas di selengkapnya. Apa itu SPT? SPT atau Surat Pemberitahuan Tahunan Pajak Penghasilan adalah surat yang digunakan untuk melaporkan perhitungan dan/atau pembayaran pajak, objek pajak dan/atau bukan objek pajak, dan/harta dan kewajiban sesuai dengan ketentuan peraturan perundang - undangan di bidang perpajakan. Biasanya SPT tahunan berbentuk dokumen elektrinik e-Filling ( web, e-fo

Review Film Knives Out (2019)

  Haloo,  Curious Poeple ., kembali di Sabtu siang ini, waktunya saya buat review film menarik lainnya. Sebelumnya tidak lupa, dan tidak kalah penting review film kali ini masih ditemani oleh teman - teman dari Sabtu Movie Date yaitu kak Asri , Kak Ekata dan Kak Febi. Mereka juga akan mereview film yang sama yang akan aku jelaskan kali ini. Film yang akan aku review kali ini berjudul Knives Out (2019).  Film Knives Out (2019) merupakan salah satu film komedi kriminal yang disutradarai dan ditulis oleh Rian Jhonson dan diproduseri oleh Ram Bergman dan Rian Jhonson.  Film ini pertama kali ditayangkan di Fesival Film Internasional Toronto pada 7 September 2019 dan dirilis di Amerika Serikat pada tgl 27 November 2019.  Harlan Thrombey seorang penulis novel kejahatan yang kaya mengadakan sebuah persta untuk merayakan ulang tahunnya yang ke - 85. Semua anak, cucu, menantu, bahkan ibunya berkumpul dirumah untuk merayakan pesta ulang tahunnya. Keesokan paginya Harlan ditemukan tewas  dengan g

Review Buku "The A-to-Z Ways to End a Relationship" by Cecillia Wang

  Judul buku              : The A-to-Z Ways to End Relationship  Penulis                    : Cecillia Wang Penerbit                  : PT. Bukune Kreatif Cipta Cetakan Pertama : November, 2023 ISBN                        : 9786022207139 Jumlah halaman   : 895 The A-to-Z Ways to End Relationship merupakan buku ke-6 Makna Series yang ditulis oleh Cecilia Wang. Penulis yang benci dengan hujan ini sudah menulis buku Series Makna yang sebelumnya berjudul Elevator Pitch, The Unnamed Cafe, Sea Mea Later, Gemalde, Ode to the Stars , dan terakhir  The A-to-Z Ways to End Relationship .  Louisa January Satrawidjaja adalah sesorang penulis best seller Indonesia. Namun sudah beberapa tahun Louisa atau yang sering disapa LJ  memutuskan vacum dalam dunia menulis karena beberapa alasan yang sulit dijelaskan hingga Namira seorang editor yang sangat dibenci oleh LJ selalu menghubungi dirinya hanya untuk menerbitkan buku baru. Namun masalah itu bukan hanya tentang buku baru tapi untuk saat ini Louisa me

Review Film Charlie and The Chocolate Factory (2005)

Haloo, Curious Poeple . Sekarang ada cara baru nich untuk  menyapa teman - teman pembaca semua. Semoga kalian selalu menjadi orang yang selalu penasaran untuk hal-hal baru yaa.... Seperti, film yang akan saya rekomendasikan kali ini. Oh ya untuk review film kali ini saya tidak sendirian, karena saya bersama para penulis Sabtu Moviedate  yaitu Kak Asri , Kak Ekata dan Kak Febi ingin memberikan ulasan mengenai Film Charlie and The Chocolate Factory (2005).     Film Charlie and The Chocolate Factory (2005)  tergolong film petualangan yang bercerita mengenai seorang anak kecil bernama Chalie Bucket  yang diperankan oleh  Freddie Highmore  yang sangat miskin tinggal di dekat pabrik coklat milik Willy Wonka yang diperankan oleh  Johnny Depp. Charlie tinggal bersama orang tua dan keempat kakek neneknya. Pabrik coklat yang dulunya sangat terkenal ini ditutup oleh Willy Wonka dikarenakan adanya spionase yang dilakukan oleh saingannya. Kakek Joe yang diperankan oleh David Kelly  dulunya perna

Review Buku "Her Thoughts" by Radin Azkia

  Judul buku            : Her Thoughts Penulis                    : Radin Azkia Editor                      : Anida Nurrahmi Penerbit                 : Kepustaakaan Populer Media Cetakan Pertama : Maret, 2021 ISBN                       : 9786024815479 Jumlah halaman   : 136 halaman Her Thoughts   merupakan buku bukan novel pertama yang ditulis oleh Radin Azkia. Radin Azkia berharap dengan menuliskan pemikiran dan perasaannya dapat membantunya melewati berbagai hal dan dapat membantu orang lain juga. Buku yang ditulis oleh Radin Azkia ini mengajarkan bagaimana seseorang mencurahkan isi hati dalam sebuah diary disaat merasa banyak masalah dalam hidupnya hanya ada dirinya sendiri. Menurut saya buku ini sangat relevan untuk seseorang yang selama ini memendam segala hal yang tidak mampu diungkapkan dengan cara bercerita dengan orang lain. Namun, menulis diary yang dimaksud menurutku bukan berarti harus membagikan sesuatu hal pribadi kepada orang lain secara terbuka. Menurutku R

Tips merawat kulit kering dan kusam

Haloo Guys !!!!! Ketika aku menulis artikel ini, aku ada pada rutinitas pagiku sebelum berangkat kerja. Bisa kalian tebak aku ada dimana ?? Lagi dimobil sambil ngetik artikel ini.  Oh iya ada tidak yang dari kalian yang memiliki masalah kulit kering??. Aku menjadi salah satu orang yang memiliki masalah kulit kering. Dan beruntungnya juga kulitku tidak terlalu sensitif namun karena kulitku kering jadi cenderung mudah kusam apalagi kalo sudah terkena sinar matahari. Untuk tipe kulit tiap orang memang berbeda mulai dari kulit kering sensitif, oily sensitif, normal hingga kulit kombinasi. Namun, disini aku mau membagikan perawatan kulit kering kusamku saat ini.  Hal yang paling penting dari tahap skincare rutin, untuk kulitku yang kering adalah pentingnya moisturizer. Ada banyak rekomendasi moisturizer yang memiliki rate bagus tapi balik lagi untuk tiap kulit orang berbeda dan udah kayak jodoh. Ada beberapa tips rekomendasi perawatan kulit yang aku pakai saat ini dan itu cukup membantu per